Jasa Bore Pile wilayah BSD SERPONG

No Comments
Sebelum proses Bore Pile dimulai, kami survei terlebih dahulu dilapangan untuk mengecek kondisi tanah dalam & dari atas permukaan. Jika kondisi tanah memungkinkan untuk dilakukan pengeboran, kami langsung persiapan secepatnya untuk di proses.

Berikut rangkuman proses inti:
  1. Tahap pertama yg kami lakukan yaitu pembersihan benda-benda atau puing-puing sekitar lokasi supaya mesin mini crane dapat masuk ke tempat pengeboran.
  2. Perakitan mesin mini crane
  3. Membuat cincin besi menggunakan alat
  4. Melakukan pengeboran sesuai kedalaman yang telah ditentukan
  5. Memasang cincin besi ke lubang bor
  6. terakhir, yaitu pengecoran (menggunakan pipa tremi)
Bore pile menggunakan mesin Mini Crane
Dengan mesin ini bisa dilaksanakan pengeboran dengan pilihan diameter 30 cm, 40 cm, 50 cm, 60cm. Adapun   metode bore pile menggunakan sistem bor basah (wet boring), sehingga dibutuhkan air yang cukup sebagai kelancaran pelaksanaan pekerjaan pengeboran.

Hal yang harus diperhatikan adalah PENGECORAN dihentikan 0,5-1 meter diatas batas beton bersih. Supaya kualitasnya benar-benar terjamin (bebas dari lumpur).


Angkat Telepon Anda dan Hubungi Kami

Jangan ragu untuk sekedar berkonsultasi tentang jasa Bore Pile dan Strous Pile Anda.
Anda adalah prioritas utama dalam pekerjaan kami.

Technical Support: 24 jam | Sales: Senin-Minggu 07.00 - 21.00

jasageolistrik@gmail.com

Technical Support: 24 jam | Sales: Senin-Minggu 09.00 - 21.00

Silahkan berkomentar positif untuk kemajuan ilmu pengeboran di indonesia